About Us
Terima Kasih banyak telah berkunjung di website ini :)
Webiste ini adalah website personal yang dibuat sebagai sarana saya untuk membagikan informasi dan tutorial tutorial dalam lingkup dunia komputer maupun programing.
Website ini juga merupakan official web untuk Apricot CMS. Semua tutorial dan documentasi seputar Apricot CMS akan diterbitkan diwebsite ini.
Tentang Apricot CMS
Apricot CMS adalah aplikasi CMS sederhana yang dibuat menggunakan bahasa pemrograman PHP dibantu dengan fremework Codeigniter. Tujuan CMS ini dibuat adalah untuk membantu siapa saja yang ingin membuat dan mendevelope sebuah website sendiri. Fitur fitur dan arsitektur Apricot CMS sangat memungkinkan untuk membuat website portal berita, blog, fotogafi, dan company profile.
UI halaman Admin CMS ini sudah responsive sehingga bisa diakses melalui berbagai macam perangkat. Begitu juga dengan tema default yang telah disertakan, tampilannya sudah mobile friendly. Untuk lebih jelasnya silahkan baca disini
Tentang Penulis
Nama lengkap saya Sandro Poluan.
Saya mengenal internet dan mulai menggunakannya pada tahun 2009, dan mulai belajar pemrograman setahun setelahnya yaitu tahun 2010.
Setelah beberapa tahun belajar, kini sudah menguasai (bukan master) beberapa bahasa pemrograman dan komponen seputar web development yang diantaranya : PHP, Javascript, HTML5,CSS3 dan SQL. Menguasai juga beberapa library javascript diantaranya Jquery, ReactJs, AngularJs, dan Phaser (untuk game).
Jika ada pertanyaan seputar Apricot CMS ataupun memerlukan bantuan jasa pembuatan dan penyedian website, silahkan hubungi saya melalui informasi kontak dan form yang sudah ada dibawah. Namun jika mengharapkan fast respond silahkan email menggunakan email dibawah ini:
-Jika mau bahas topik yang berhubungan Apricot CMS, silahkan email ke [email protected]
-Untuk topik diluar CMS, tapi masih berhubungan dengan programming, web project, dan informasi tentang www.sandro.id, silahkan email ke [email protected]
Atau kunjungi dan hubungi saya lewat facebook saya Sandro Poluan . Saya akan senang membantu anda :)
Artikel Populer

Membuat select (combo box) dinamis dengan Ajax dan Codeigniter

Panduan membuat Live CRUD dengan Codeigniter dan Ajax

Tutorial pagination server side (Ajax) pada DataTable

Tutorial upload multiple foto dengan ajax dan Codeigniter (Dropzone.js)

Panduan Instalasi Apricot CMS

Release! Apricot CMS v1 beta

Referensi dan panduan untuk membuat Tema Apricot CMS

Menampilkan menu beserta sub-menu pada Apricot CMS menggunakan Bootstrap dan CSSmenumaker

Cara menggunakan reCAPTCHA pada form ajax untuk pemula

Panduan menampilkan kategori dan sub kategori pada tema Apricot CMS

Foto foto asli yang kelihatan seperti di edit dengan Photoshop
